Salam Sejahtera, Demi menjawab kebutuhan masyarakat akan informasi dan berusaha mengimbangi kemajuan zaman dan teknologi, SMP Katolik Santo Elias kembali meluncurkan Blog resmi (Official Site). Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa teknologi informasi global yang
semakin maju ini mengharuskan kita untuk selalu berusaha mengejar dan mengimbanginya agar tidak ketinggalan. Teknologi informasi yang merambah segala bidang tanpa terkecuali dunia pendidikan ini semakin memudahkan akses informasi oleh siapapun dan dimanapun dia berada. Semoga dengan adanya website ini, SMP Katolik Santo Elias tetap bisa menjaga eksistensi dan konsistensinya untuk memberikan yang terbaik bagi segala lapisan masyarakat. Apabila ada pertanyaan, ide, saran & kritik yang sekiranya bisa membantu membangun SMP Katolik Santo Elias ke arah yang lebih baik, silahkan menghubungi kami melalui (0338) 671039 atau Email : smpkstelias@gmail.com ...

Minggu, 21 Maret 2010

UJIAN NASIONAL 2010

Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) sekolah dipercepat menjadi minggu ke-3 Maret 2009. Informasi pelaksanaan UN SMP-SMA 2010 didasarkan Peraturan Menteri (Permen) Pendidikan Nasional No 74 dan 75 tahun 2009 tentang  UASBN SD/MI serta Ujian Nasional SMP/MTs, SMPLB, SMA/MA, SMK Tahun Pelajaran 2009/2010.  Peraturan  ini ditandatangani Menteri Pendidikan Nasional Prof. Bambang Sudibyo pada 13 Oktober 2009, seminggu...

Sabtu, 20 Maret 2010

Pengerahan Tenaga Rakyat dan Kekejaman Jepang

Pengerahan tenaga rakyat Indonesia untuk dilatih oleh Jepang dalam organisasi semi militer maupun militer awalnya disambut dengan baik oleh rakyat Indonesia, karena menurut Jepang ini demi untuk kepentingan bangsa Indonesia dalam perjuangan memperoleh kemerdekaan.  Organisasi yang bersifat semi-militer misalnya: Seinendan (Barisan Pemuda), Keibondan (Barisan pembantu...

Insinyur Cilik dari Pakistan meet with Bill Gates

Arfa Karim Randhawa, bocah asal Pakistan yang baru berusia sepuluh tahun, menjadi pemegang sertifikat 'insinyur' Microsoft termuda. Hebatnya lagi, Randhawa yang sedang bertemu Bill Gates, ternyata seorang perempuan. Top! Hal itu terungkap seperti dikutip detikinet dari vnunet.com, Randhawa sendiri memang diundang oleh 'dedengkot' Microsoft, Bill Gates, untuk bertemu dan melakukan tour keliling kampus Microsoft di Redmond,...
 

Followers

SMPK SANTO ELIAS Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template